Daftar Mobil Listrik di Indonesia untuk Atasi Ganjil-Genap
  • 5 tahun yang lalu
Dishub DKI Jakarta memberikan pengecualian terhadap sejumlah kendaraan bebas melintas di wilayah ganjil genap. Salah satunya yakni yang sudah menerapkan teknologi kendaraan berteknologi. Di Indonesai sudah ada beberapa kendaraan yang memiliki basis teknologi mobil listrik. Mobil - Mobil ini bisa menjadi pilihan anda yang ingin menghindari peraturan ganjl genap :



1. Toyota Alphard Hybrid

Mobil multi purpose vehicle (MPV) premium besutan Toyota ini bisa menjadi salah satu alternatif untuk menghindari peraturan ganjil-genap di jalanan Jakarta. Selain sudah menggunakan teknologi hybrid, mobil ini juga memiliki muatan penumpang hingga tujuh orang. 



2. Toyota Camry Hybrid

Toyota Camry Hybrid merupakan generasi ke-8 sejak generasi pertama diluncurkan pada tahun 1982. 



3. Toyota C-HR Hybrid

Toyota C-HR Hybrid memberikan pilihan baru pada penggemar kendaraan SUV berbasis crossover dengan teknologi hybrid. Crossover compact ini menggunakan mesin 2ZR-FXE dengan power 100 OS dikombinasi motor listrik dengan power 36 PS.



4. BMW i8

BMW Indonesia menawarkan i8 Roadster dan i8 coupe sebagai sport car berteknologi plug-in hybrid. 



5. BMW i3

i3 adalah mobil listrik terbaru yang ditawarkan oleh BMW Indonesia. Citycar ini sepenuhnya menggunakan teknologi listrik (battery) dipadukan motor listrik untuk menggerakan mobil.
Daftar Mobil Listrik di Indonesia untuk Atasi Ganjil-Genap