Parasit pemakan otak: Hiu, binatang laut dibunuh parasit di teluk San Francisco - TomoNews

  • 7 years ago
SAN FRANCISCO — Dua ribu hiu tutul dan ratusan pari, hiu smoothhound, ikan bass bergaris dan ikan pecak telah mati di teluk San Francisco di bulan Febuari dan Juli tahun ini.

Pelaku yang dicurigai adalah parasit yang diketahui sebagai Miamiensis Avidus, yang masuk lewat hidung hiu dan memakan otaknya. Ketika binatang itu akhirnya menyerah terhadap parasit, binatang akan berenang dalam lingkaran atau di pantai tanpa tujuan

Namun para peneliti mengatkaan hanya sedikit yang berakhir di tepi pantai. Hiu pada umumnya tidak mengapung, jadi yang terinfeksi tenggelam ke dasar laut ketika mereka berhenti berenang.

Hiu tutul yang pada umumnya ditemukan sebagai korban dari parasit ini, namun lebih sedikit perhatian dari California Department of Fish and Wildlife, karena spesies mereka yang tidak dalam kondisi berbahaya.


Yang dikhawatirkan paa ilmuan adalah bahwa ada spesies lain yang terinfeksi dan mati namun hanya belum terlihat di tepi pantai. Namun mereka juga khawatir bahwa parasit ini bisa menyebar di sekitaran pantai lepas California

Recommended