Kota Solo Masuk dalam Daftar Kota Kreatif Dunia, Salah Satunya Karena Produk Ekraf dan Event Budaya

  • kemarin dulu
BABAD.ID - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Uno ucapkan selamat pada Kota Solo atas prestasinya yang mendapatkan anugerah UNESCO Creative Cities Network atau Kota Kreatif Dunia setelah tiga kali mencoba.

Setelah mendapatkan anugerah tersebut, Kemenparekraf langsung memperkuat jejaring kolaborasinya.

Salah satu dengan menggelar Karisma Event Nusantara Solo Menari, event amplifikasi terbaik Nusantara.

Sandiaga berharap ekosistem ekonomi kreatif di Solo akan semakin ke depannya.

Dianjurkan