Tim Hukum Ganjar-Mahfud Tambah Berkas Bukti, Serahkan 15 Box Kontainer ke MK

  • bulan lalu
Tim Hukum paslon nomor urut 3, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD, menyambangi MK untuk menambah berkas jelang persidangan PHPU. Mereka mambawa 15 box kontainer berkas tambahan.

Dianjurkan