Persiapan Debat Capres Terakhir, Ganjar Sebut Soroti Isu Tenaga Kerja Disabilitas dan Perempuan
  • 3 bulan yang lalu
KOMPAS.TV - Jelang Debat Ke-5, Calon Presiden Nomor Urut Tiga, Ganjar Pranowo menekankan pentingnya melihat fakta di lapangan. Ganjar fokus menyoroti isu pendidikan isu ketenagakerjaan termasuk untuk kelompok disabilitas dan kaum perempuan.

Ganjar menjelaskan kunjungannya ke pasar-pasar di Palembang hari Jumat (2/2) ini adalah untuk melengkapi materi Debat Ke-5. Sesuai tema, Ganjar akan menyoroti isu ketenagakerjaan termasuk untuk kelompok disabilitas dan kaum perempuan.

Baca Juga Gelar Kampanye Akbar di Manado, Ganjar Sebut Sulut Jadi Gerbang Ekonomi di Utara Indonesia di https://www.kompas.tv/video/481945/gelar-kampanye-akbar-di-manado-ganjar-sebut-sulut-jadi-gerbang-ekonomi-di-utara-indonesia

#ganjarpranowo #debatcapres #disabilitas

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/482220/persiapan-debat-capres-terakhir-ganjar-sebut-soroti-isu-tenaga-kerja-disabilitas-dan-perempuan
Dianjurkan