Kenang Menko PMK Muhadjir Effendy atas Sosok Doni Monardo: Beliau Pribadi yang Baik
  • 4 bulan yang lalu
JAKARTA, KOMPASTV Menko PMK Muhadjir Effendy melayat ke rumah duka Eks Kepala BNPB Doni Monardo di Serpong, Senin (4/12/2023).

Muhadjir mengenang saat bekerja bersama Doni ketika menangani kasus Covid-19 di Indonesia.

Salah satunya Muhadjir menceritakan pengalaman saat memulangkan WNI dari Wuhan.

Baca Juga Detik-Detik Jenazah Mantan Kepala BNPB Doni Monardo Tiba di Rumah Duka di https://www.kompas.tv/video/466173/detik-detik-jenazah-mantan-kepala-bnpb-doni-monardo-tiba-di-rumah-duka

"Mengenal beliau terutama saat menangani pandemi Covid. Mengevakuasi WNI dari Wuhan, China," kata Mudhajir.

Sosok Doni dikenal sebagai pribadi yang pekerja keras dan baik.

Mudhajir juga mengatakan sejak menangani pandemi Covid, Doni Monardo tinggal di kantor BNPB.

Content Creator: Yuilyana Wen

Thumbnail Editor: Firmansyah
#donimonardo #ekskepalabnpb #menkopmk

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/466204/kenang-menko-pmk-muhadjir-effendy-atas-sosok-doni-monardo-beliau-pribadi-yang-baik
Dianjurkan