Di Temenggungan Malang Jawa Timur Hewan Kurban Diarak Sebelum Disembelih

  • 10 bulan yang lalu
MALANG, KOMPAS.TV - Pawai hewan kurban, tradisi puluhan tahun Iduladha kampung Temenggungan di Malang Jawa Timur.

Ada tradisi unik di Malang Jawa Timur yang sudah berjalan selama puluhan tahun dilakukan untuk memeriahkan Hari Raya Iduladha.

Warga mengarak kambing kurban sebelum disembelih, selain untuk syiar Agama mengarak hewan dipercaya mempu melancarkan peredaran darah hewan kurban. Mereka yakin dengan diarak daging hewan kurban akan lebih segar.

Baca Juga Panitia Kurban Masjid Istiqlal Akan Potong Sapi Presiden Jokowi & Wapres Maruf Amin Sabtu Ini! di https://www.kompas.tv/video/421214/panitia-kurban-masjid-istiqlal-akan-potong-sapi-presiden-jokowi-wapres-ma-ruf-amin-sabtu-ini

Editor Video: Dawud Majid

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/421215/di-temenggungan-malang-jawa-timur-hewan-kurban-diarak-sebelum-disembelih

Dianjurkan