Penjelasan Ahli Kapal Selam Soal Tenggelam dan Hancurnya Nanggala 402

  • 2 years ago
TEMPO.CO - Ahli Kapal Selam Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Wisnu Wardhana menduga KRI Nanggala 402 remuk akibat tekanan hidrostatis atau tekanan akibat gaya yang ada pada kedalaman laut.

Setelah mencari KRI Nanggala 402 yang hilang di laut perairan utara Bali, Tentara Nasional Indonesia akhirnya menyatakan kapal berawak 53 orang itu tenggelam dan menewaskan 53 personelnya. Temuan serpihan bagian kapal buatan Jerman tahun 1978 itu, dan tumpahan minyak menjadi bukti kuat kapal tenggelam dan remuk.

Ahli Kapal Selam menjelaskan bagaimana Nanggala 402 bisa hancur remuk.

Simak video lengkapnya.



Subscribe: https://www.youtube.com/c/tempovideochannel

Official Website: https://www.tempo.co
Official Video Channel on Website: https://video.tempo.co
Facebook: https://www.facebook.com/TempoMedia
Instagram:https://www.instagram.com/tempodotco/
Twitter: https://twitter.com/tempodotco

__
Penjelasan Ahli Kapal Selam Soal Tenggelam dan Hancurnya Nanggala 402
#Tempodotco #Tempo #Nanggala402

Recommended