Polisi Menjemput Warga yang Terlibat Pengambilan Paksa Jenazah Pasien COVID-19

  • 2 years ago
Aparat kepolisian menjemput 15 orang warga RSKI Galang yang terlibat pengambilan paksa jenazah pasien positif COVID-19 dari RS Budi Kemuliaan Batam, Kepulauan Riau.