Berendam Kaldu Ramen Untuk Perawatan Kulit di Jepang
ASHIGARASHIMO, PREFEKTUR KANAGAWA — Hanya di Jepang, Anda bisa berendam di kolam kuah ramen sebagai salah satu bentuk perawatan tubuh.
Hakone Kowakien Yunessun adalah sebuah taman hiburan air panas yang terletak di Ninotaira, Ashigarashimo, di Prefektur Kanagawa.
Selain sebagai tempat pemandian air panas, Yunessun juga terkenal akan inovasi kolam berendam yang diperuntukan untuk perawatan tubuh.
Kolam rendam disana tidak diisi air, melainkan: kopi, wine, teh hijau, sake, hingga kuah kaldu ramen, yang diklaim mampu mempercantik kulit, tergantung dari masing-masing bahan.
Ichiro Furuya, pemilik spa tersebut mengklaim kaldu babi ramen dan mie sintetis di kolam mereka mampu memperbaiki masalah kulit.
“Belakangan orang-orang sangat berfokus untuk memiliki kulit yang cantik, dan mereka tahu efek kolagen, yang terkandung dalam kaldu babi kami.
Di pemandian ini, semuanya bisa bersenang-senang dan memanfaatkan unsur kesehatan dari mie ramen,” tutur Furuya mengutip dari TIME.
Bagaimana, apakah Anda tertarik mencobanya?
SOURCES: 12 Tomatoes, TIME, AFPBB, Fujita Kanko, Yunessun
https://12tomatoes.com/ramen-noodle-bath-trend/?utm_source=bcglp-gen&utm_medium=social-fb&fbclid=IwAR2Y7NX9UUyc7xq9liYZx36Hhp4IB5Kzxlp2s6VUzIDYUvqJyNh49yPxe10
https://time.com/3828034/ramen-noodles-bath/
https://www.afpbb.com/articles/-/2253439
https://www.fujita-kanko.co.jp/sub/news/2016/02/29/1678/
https://www.yunessun.com/winter_2022/
Https://www.yunessun.com/news/index_20.html
https://twitter.com/boxhappy_yns/status/706319973153505280
Hakone Kowakien Yunessun adalah sebuah taman hiburan air panas yang terletak di Ninotaira, Ashigarashimo, di Prefektur Kanagawa.
Selain sebagai tempat pemandian air panas, Yunessun juga terkenal akan inovasi kolam berendam yang diperuntukan untuk perawatan tubuh.
Kolam rendam disana tidak diisi air, melainkan: kopi, wine, teh hijau, sake, hingga kuah kaldu ramen, yang diklaim mampu mempercantik kulit, tergantung dari masing-masing bahan.
Ichiro Furuya, pemilik spa tersebut mengklaim kaldu babi ramen dan mie sintetis di kolam mereka mampu memperbaiki masalah kulit.
“Belakangan orang-orang sangat berfokus untuk memiliki kulit yang cantik, dan mereka tahu efek kolagen, yang terkandung dalam kaldu babi kami.
Di pemandian ini, semuanya bisa bersenang-senang dan memanfaatkan unsur kesehatan dari mie ramen,” tutur Furuya mengutip dari TIME.
Bagaimana, apakah Anda tertarik mencobanya?
SOURCES: 12 Tomatoes, TIME, AFPBB, Fujita Kanko, Yunessun
https://12tomatoes.com/ramen-noodle-bath-trend/?utm_source=bcglp-gen&utm_medium=social-fb&fbclid=IwAR2Y7NX9UUyc7xq9liYZx36Hhp4IB5Kzxlp2s6VUzIDYUvqJyNh49yPxe10
https://time.com/3828034/ramen-noodles-bath/
https://www.afpbb.com/articles/-/2253439
https://www.fujita-kanko.co.jp/sub/news/2016/02/29/1678/
https://www.yunessun.com/winter_2022/
Https://www.yunessun.com/news/index_20.html
https://twitter.com/boxhappy_yns/status/706319973153505280
Category
🗞
News