Komnas HAM Kantongi Bukti Kejadian Penembakan Anggota FPI

  • 3 tahun yang lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV - Tak hanya proyektil dan selongsong peluru, Komnas HAM juga mengklaim mengantongi bukti rekaman CCTV sebelum, saat kejadian, dan setelah kejadian penembakan di kilometer 50 Tol Jakarta-Cikampek berlangsung.

Namun Komnas HAM juga masih mempelajari lebih lanjut rekaman CCTV.

Menanggapi hasil temuan Komnas HAM terkait penembakan 6 anggota fpi, mabes polri memastikan tetap berkoordinasi dengan Komnas HAM.

Segala bentuk temuan baru dari pihak eksternal polri akan ditampung untuk dijadikan bahan pengungkapan kasus ini.


#LiveStreaming #BreakingNews #Kompastv

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live. Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia, yuk subscribe channel youtube Kompas TV. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV.

Media sosial Kompas TV:
Facebook: https://www.facebook.com/KompasTV
Instagram: https://www.instagram.com/kompastv
Twitter: https://twitter.com/KompasTV
LINE: https://line.me/ti/p/@KompasTV

Dianjurkan