Kurma - Tetap Sehat dalam Berpuasa

  • 4 tahun yang lalu
Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar, M.A. mengajak kita semua untuk menjalankan puasa dengan baik sekaligus mewaspadai kesehatan kita sendiri. Disamping itu sebaiknya kita menghemat energi dengan melakukan tadarus bersama keluarga serta tidak membuang-buang waktu di luar

Shumu Tashihhu

\"Puasalah niscaya kamu akan sehat\"

Disamping itu ia juga mengingatkan agar umat muslim jangan sampai meninggalkan makan sahur agar tidak menimbulkan persoalan tersendiri. Tidak terlalu lapar atau dehidrasi sehingga mudah diserang virus.

Hendaknya dalam berpuasa kali ini kita benar-benar menjalankan ibadah ini dengan penuh keikhlasan dan ketulusan sehingga kesehatan kita terpelihara dan di waktu bersamaan juga pahala terkumpul

Mudah-mudahan ramadhan kali ini bukan hanya membakar habis dosa kita, namun juga bisa membersihkan sisa-sisa virus corona yang berada di lingkungan kita













































































































































Dianjurkan