Asma Bikin Kulit Anak Jadi Sensitif? Ini Penjelasan Ahli

  • 5 tahun yang lalu
Artikel Selengkapnya: https://www.suara.com/health/2018/04/30/184129/awas-emosi-berlebihan-bisa-bikin-asma-kambuh

Bagi Anda penderita asma sebaiknya jaga emosi agar tetap stabil. Pasalnya perasaan bahagia dan marah yang terlalu berlebihan bisa membuat serangan asma kambuh.

Hal ini diungkapkan Prof Dr. Wiwien Heru Wiyono Ph.D Sp.P (K), FISR, dari Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI). Ia mengatakan, pada dasarnya penderita asma akan mengalami kekambuhan jika terpajan alergi, perubahan cuaca drastis, atau polusi seperti asap rokok maupun debu.

Namun pada momen-momen tertentu seperti ketakutan saat menghadapi ujian atau kesedihan akibat putus cinta, bisa juga menyebabkan serangan asma menjadi kambuh. Menurut dia, emosi berlebihan memang bukan pemicu yang langsung memapar penderita, namun merupakan hasil pemrosesan di otak.

#Asma #KulitSensitif

Video Editor: Yulita Futty
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Dianjurkan