Ucapan Dukacita WNI di Jerman untuk BJ Habibie

  • 5 tahun yang lalu
Dukacita yang mendalam atas wafatnya Presiden ke-3 RI, BJ Habibie dirasakan oleh warga Indonesia di Jerman. Buku dukacita dibuka oleh KBRI Berlin bagi seluruh warga di Jerman yang ingin menyampaikan ucapan dukacita. 


Ucapan Dukacita WNI di Jerman untuk BJ Habibie