Mata Najwa - Pandji dengan Emmy Hafild Debat Soal Rumah DP Nol Rupiah

  • 5 tahun yang lalu
Topik rumah untuk rakyat DKI Jakarta sempat menjadi hangat antara Basuki Tjahaja Purnama dan Anies Baswedan di debat Mata Najwa minggu lalu (28/03/2017). Tim sukses Anies-Sandi, Pandji Pragiwaksono, mengatakan bahwa rumah dp nol rupiah ada persyaratannya yaitu untuk warga Jakarta memiliki penghasilan 4-7 juta per bulan. Tim sukses Ahok-Djarot Emmy Hafild menjelaskan program rumah dp nol rupiah tidak mungkin dilakukan memiliki penghasilan 4 juta per bulan.