Jual Kain Batik Cap yang Berkualitas Ekspor

  • 6 years ago
Proses pembatikan dengan canting cap sama dengan proses menggunakan canting tulis. Makin banyak warna yang dibutuhkan makin sering pula proses pemalaman, pencelupan, dan pelorodan dilakukan. Namun dalam hal kerumitan, ketelitian, dan kesinambungan keseluruhan coraknya, hasil batikan canting cap tidak sebaik dan sehalus batik yang dikerjakan dengan canting tulis.
Pembatik cap harus dapat menakar dengan pas di mana ia meletakkan posisi canting cap agar motif tidak miring atau terbalik misalnya. Ya, tentu dibutuhkan ketelitian dan ketekunan tersendiri untuk menghasilkan batik cap yang cantik.
Kelebihan batik cap ini selain pengerjaannya lebih cepat, juga dapat membuat batik dengan motif yang sama secara massal atau bersama-sama dalam jumlah yang banyak. Dan hal tersebut tidak dapat dilakukan dalam batik tulis.
Kami juga bisa membuat Batik Cap, Batik Tie Dye, Batik Printing dan masih banyak lagi sesuai dengan keinginan anda.
Kunjungi website dan fanpage kami di bawah ini :
website : www.batikklasik.com
Dailymotion : http://www.dailymotion.com/batikklasik
youtube : https://www.youtube.com/channel/UCsFClp6O8YYwq2D9UbqPEnQ
Instagram : http://www.instagram.com/batikklasiksolo/
Pinterest : http://id.pinterest.com/batikklasik/
Tumblr : http://www.tumblr.com/blog/batikklasik
Twitter : https://twitter.com/BatikKlasikSolo
atau Hubungi MUNDARSO 0821-3939-2345