Hindari Kekerasan, TKI Ini Lompat dari Lantai Dua Rumah

  • 7 tahun yang lalu
Mulyati binti Dahri, TKI asal Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB), dibawa ke rumah sakit untuk memeriksa kondisi kesehatannya. Sebelumnya, Mulyati dilaporkan melompat dari lantai dua rumah majikannya di Riyadh, Arab Saudi. Ia melakukan tindakan ini karena diduga hendak mendapat kekerasan seksual.

Dianjurkan