Serunya Dongeng Tentang Kereta Api di Stasiun Kereta
  • 7 years ago

Dongeng sebagai media edukasi dinilai efektif memberikan pengetahuan terhadap anak-anak, termasuk bagaimana seharusnya berperilaku saat menggunakan kereta api. Sebelum dongeng dimulai, anak-anak yang datang juga diberikan simulasi tata cara naik dan pengenalan para petugas kereta api, mulai dari membeli tiket sampai bagaiamana masinis memberikan semboyan sebelum kereta berangkat.
Recommended