Rayakan Imlek, Atrium Mall Puri Dihias Burung Merak Raksasa

  • 7 years ago
Menyambut perayaan Tahun Baru Imlek atau Chinese New Year, Lippo Mall Puri menghadirkan kemegahan nan cantik burung merak raksasa. Penampilan atraksi barongsai dan musik tradisional menambah acara semakin meriah. Pertunjukkan dilaksanakan dari 21 Januari sampai 5 Februari 2017.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV