Jutaan Peserta Aksi 2 Desember Laksanakan Salat Jumat di Tengah Hujan Deras

  • 7 years ago

Jutaan umat Islam menggelar Aksi Damai dengan berzikir dan salat di kawasan silang Monas. Meski diguyur hujan, mereka tetap khusyuk salat di tengah guyuran hujan.