Pengerjaan Proyek Simpang Susun Semanggi Dikebut

  • 8 years ago
Revitalisasi simpang Semanggi dimulai sejak April lalu. Pemprov DKI Jakarta berharap pembangunan ini dapat mengurai kemacetan di jalan-jalan utama Ibu Kota.